Berikut ini nama kitab-kitab peninggalan sejarah di Indonesia :
1. Kitab Mahabarata, yang dikarang oleh Resi Wiyasa.
2. Kitab Ramayana, yang dikarang oleh Mpu Walmiki
3. Arjuna Wiwaha, yang dikarang oleh Mpu Kanwa (yang dikarang pada zaman Airlangga, Kahuripan)
4. Kitab Smaradahana, yang dikarang oleh Mpu Darmaja (pada zaman Raja Kameswara I, Kediri)
5. Kitab Bharatayuda, dikarang oleh Mpu Sedah dan Mpu Panuluh (pada zaman Raja Jaya Baya, Kediri)
6. Kitab Negarakertagama, dikarang oleh Mpu Prapance (pada zaman Majapahit)
7. Kitab Sotasoma, dikarang oleh Mpu Tantular (pada zaman Majapahit)
Rabu, 01 Februari 2012
Kitab-Kitab Peninggalan Sejarah di Indonesia
Diposting oleh
cicibiebersetiawan
di
00.33
Kirimkan Ini lewat Email
BlogThis!
Bagikan ke X
Berbagi ke Facebook
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar